Tuesday, October 16, 2012

Waspadai Koreksi Harga Emas Selasa, 16 Oktober 2012

Waspadai Koreksi Harga EmasHarga emas dan perak saat ini berada di zona netral, jelas direktur Insignia Consultants, Chintan Karnani. Harga sempat mengalami pelemahan tajam di dua sesi sebelumnya. "Pasca QE3, harga emas dan perak belum me
nunjukkan rally signifikan, ini memicu profit-taking dan jika harga terus merosot hingga hari Jumat (19/10), fase koreksi jangka pendek akan terjadi meski trend bullish jangka panjang masih ada.
Permintaan emas dari India yang merupakan konsumen emas terbesar diharapkan akan meningkat. Harga emas di $1,736.30/ons, turun $1.10, sementara perak di $32.75/ons, naik 2 sen dari level penutupan.


sumber: http://m.monexnews.com

No comments:

Post a Comment